Cara Terbaru Melihat Duplikat Konten dan Artikel Unik pada Website

ads
Cara melihat duplicate content dan unique content pada website
Cara melihat duplicate content dan unique content pada website

Hai Sob, kali ini admin akan sedikit share nih cara melihat duplikat konten pada suatu website. Cara ini sering admin lakuin untuk melihat perkembangan website ini dan blog admin lainya guna melihat adakah maslah pada duplikat konten dan konten yang unik.

Duplikat konten bisa saja banyak website yang copy paste dari website yang kita miliki, atau bahkan sobat sendiri yang copas website punya orang lain hayoo. Duplikat konten ini juga mempengarui saat kita hendak mendaftar adsense loh. Dan sepengalaman admin untuk mendaftar adsense dengan 1 kali daftar langsung dapat email approve, dengan sekali coba itu admin monitoring konten yang admin buat sekitar 40 artikel dengan tool ini. Alhamdulillah sob artikel unik tinggi dan duplikat konten di bawah 8% yang mana itupun karna halaman bukan karena konten, dan hasilnya memuaskan.

Dalam mendaftar adsense duplikat konten itu harus minim dan juga artikel unik itu pasti sob. jadi sobat sebagai blogger harus rajin rajin nulis artikel unik sendiri ya jangan copas punya orang. Berikutnya nanti akan admin bahas deh bagaimana cara diterima adsense dengan sekali coba ala admin Rumahteknisi.com hehe.

Dahulu orang banyak menggunakan copyscape untuk melihat duplicate content, namun sekarang admin rekomendasikan menggunakan Siteliner, karena siteliner ini memiliki banyak kelebihan yaitu dapat melihat duplicate content, unique articel, Broken Link dan bisa juga melihat status load website sobat loh. Keren kan. Berikut caranya sob ayuk simak di bawah ya.

Cek Duplicate Content dan Unique Articel menggunakan Siteliner


1. Sobat bisa langsung buka website Siteliner
2. Kemudian sobat masukkan url pada kolom yang di sediakan siteliner ya sob.
3. Kemudian Klik tombol GO. tunggu hingga hasil scan website sobat selesai dan lihat hasilnya sob,

Duplicate content pasti ada sob. kebanyakan di halaman search tahun ataupun lainya. Namun jika tertulis disitu Your Top Issues (seperti gambar di bawah)adalah A Large ammount of Duplicate content, berarti website sobat banyak yg kembar tuh hehe. Bisa jadi karena orang copas ataupun sobat yang copas.
Contoh website yang mempunyai duplikat konten tinggi
Contoh website yang mempunyai duplikat konten tinggi

Gimana sobat blog sekalian, menarik kan ? Hayuk terus pantau website sobat dari bahaya duplicate content dan harus menjunjung tinggi unique articel ya sob, Cuss.

Tidak ada komentar:

ads
Diberdayakan oleh Blogger.